Acar - Acara Lancar : Aplikasi Marketplace Jasa Wedding And Party Organizer (modul Pengelola & Undangan Digital)

Authors

  • Deshinta Rizqa Rahmawati Telkom University
  • Hanung Nindito Prasetyo Telkom University
  • Wahyu Hidayat Telkom University

Abstract

Abstrak Latar belakang pembuatan aplikasi marketplace jasa wedding & party organizer modul pengelola dan undangan digital. Pembangunan aplikasi ini, dikarenakan masalah yang dihadapi oleh pengelola dalam melakukan pencatatan data vendor, data produk per vendor, data customer, data pesanan dan pembuatan undangan digital. Aplikasi ini digunakan untuk memfasilitasi pengelola untuk melihat data vendor, data produk per vendor, data customer dan data pesanan dan pembuatan undangan digital. Metode yang digunakan untuk membangun aplikasi adalah metode waterfall. Tahap pengerjaan waterfall yaitu requirements definition, system and software design, implementation and unit testing, integration and system testing, operation and maintenance. Aplikasi ini dibangun menggunakan framework codeigniter, bahasa pemrograman PHP, MySQL, Web Server, Apache dan tools editor menggunakan sublime text 3. Hasil akhir yaitu dapat mencatat data vendor, data produk per vendor, data customer, data pesanan dan pembuatan undangan digital. Kata Kunci: Waterfall, Undangan Digital, Vendor, Customer Background on creating marketplace applications for wedding services & party organizer, digital invitation and management modules. This application development, due to problems faced by managers in recording vendor data, product data per vendor, customer data, and orders and making digital invitations. This application is used to facilitate managers to view vendor data, product data per vendor, customer data and order data and create digital invitations. The method used to build applications is the waterfall method. The stages of waterfall work are requirements definition, system and software design, implementation and unit testing, integration and system testing, operation and maintenance. This application was built using a codeigniter framework, programming language PHP, MySQL, Web Server, Apache and editor tools using sublime text 3. The end result is being able to record vendor data, product data per vendor, customer data, order data and making digital invitations. Keyword: Waterfall, Digital Invitation,Vendor,Customer

Downloads

Published

2020-08-01

Issue

Section

Program Studi D3 Sistem Informasi