Perancangan Identitas Dan Kemasan Klintang Klinting Sebagai Oleh-oleh Khas Kabupaten Semarang

Authors

  • Ahmad Faris Telkom University
  • Novian Denny Nugraha Telkom University

Abstract

Identitas menjadi hal yang penting untuk diaplikasikan kedalam oleh-oleh, selain untuk menarik minat
pembeli, identitas yang ada di oleh-oleh juga dapat mengenalkan kebudayaan dan tempat wisata yang
ada di daerah tersebut. Salah satu media yang tepat untuk diaplikasikannya suatu identitas pada oleh-oleh
adalah berupa kemasan, adapun oleh-oleh khas Kabupaten Semarang yang dijual di Rest Area Tol
Ungaran, Kabupaten Semarang ini berupa Kopi Banaran, Tomat Rasa Kurma, dan Enting-Enting Gepuk.
Namun penjualan yang sudah dilakukan tersebut tidak menimbulkan hasil yang signifikan, salah satunya
dikarenakan tidak adanya identitas yang melekat di berbagai oleh-oleh yang dijual di Rest Area Tol
Ungaran Kabupaten Semarang tersebut, maka dari itu perancangan identitas dan kemasan dengan nama
merek Klintang Klinting ini dibuat. Metode yang digunakan dalam tugas akhir ini adalah metode
penelitian kualitatif dengan pengumpulan data yang meliputi observasi secara langsung dan studi
pustaka, metode analisis yang digunakan adalah metode SWOT. Dengan adanya identitas Klintang
Klinting yang diaplikasikan pada kemasan ini, maka diharapkan masyarakat tidak hanya membeli oleholeh
sebagai
cinderamata,
namun
juga
mengenal
kebudayaan
dan
tempat
wisata
yang
ada
di
Kabupaten

Semarang.


Kata kunci: Semarang, Kemasan, Identitas, Oleh-oleh

 

Identity is an important thing to be applied to souvenirs, in addition to attracting buyers, the identity of
souvenirs can also introduce culture and tourist attractions in the area. One of the right media to apply an
identity on souvenirs is in the form of packaging, while souvenirs of Semarang Regency are sold at
Ungaran Rest Area, Semarang Regency in the form of Banaran Coffee, Tomato Rasa Kurma, and EntingEnting
Gepuk.
However,
the
sales
that
have
been
carried
out
do
not
produce
significant
results,
one
of

them
is
due
to
the
absence
of
an
identity
attached
to
various
souvenirs
sold
at
the
Ungaran
Tol
Rest
Area

in
Semarang
Regency,
therefore
the
design
of
identity
and
packaging
with
the
Klintang
Klinting
brand

name
is
made
.
The
method
used
in
this
final
project
is
a
qualitative
research
method
with
data
collection

which
includes
direct
observation
and
literature,
the
analytical
method
used
is
the
SWOT
method.
With

the
Klinting
Klintang
identity
that
is
applied
to
this
package,
it
is
expected
that
the
community
will
not

only
buy
souvenirs
as
souvenirs,
but
also
know
the
culture
and
tourist
attractions
in
Semarang
Regency.


Keywords: Semarang, Packaging, Identity, Souvenirs

Downloads

Published

2019-08-01

Issue

Section

Program Studi S1 Desain Komunikasi Visual